MIU Login

Jurusan PBA Jadi Rujukan Kampus Lain

FITK NEWS – Banyaknya prestasi yang diraih oleh mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa Arab (PBA) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK), Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang di kancah nasional membuat namanya semakin dikenal. Untuk itu, jurusan yang dipimpin oleh Dr. Mamluatul Hasanah, M.Pd ini menjadi sorotan kampus lain. Salah satunya Himpunan Mahasiswa Program Studi […]