MIU Login

Kaji Arah Baru Permasalahan Riset Pendidikan Dasar

FITK NEWS – Sebagai salah satu komponen penting dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi, penguasaan metodologi penelitian sangatlah penting agar riset yang dilakukan berjalan dengan baik dan tentunya sesuai prosedur ilmiah. Untuk menunjang hal tersebut, Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Madrsah Ibtidaiyah (PGMI) melaksanakan penguatan metodologi penelitian bagi mahasiswanya lewat bimbingan teknis (bimtek) penulisan proposal dan laporan […]