Puteri Nur Fatih; Alumni MPI UIN Malang Lolos Program Magang Nasional di Sekretariat Jenderal DPR RI

FITK NEWS – Malang, 01 Desember 2025 – Kabar gembira datang dari salah satu alumni MPI Angkatan 2021, Puteri Nur Fatih, yang juga merupakan fresh graduate Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, berhasil menorehkan prestasi membanggakan setelah dinyatakan lolos sebagai peserta Program Magang Nasional di Sekretariat Jenderal DPR RI. Ia ditempatkan di bagian Analis […]